Bahan yang dibutuhkan:
- Tepung beras
- Tepung kanji
- Tepung maizena
- Minyak zaitun/baby oil
- Lem fox
- Pewarna makanan
- Cat acrylic bening untuk mengkilapkan
- Peniti
- Kemasan
- Campur tepung beras, tepung kanji, tepung maizena hingga merata. (perbandingannya 1 : 1 : 1)
- Tambahkan minyak zaitun dan lem fox. Aduk hingga kalis. (perbandingan tepung dengan lem yaitu 3 : 1)
- Masukkan adonan dalam kantong plastik dan diamkan selama sehari sebelum digunakan.
- Ambil sebagian adonan, beri warna lalu ratakan.
- Bentuk sesuai keinginan.
- Keringkan adonan clay yang telah dibuat tadi.
- Tempelkan clay yang telah kering ke peniti.
- Semprot menggunakan Acrylic bening agar terlihat mengkilap.
- Produk sudah jadi dan siap dikemas.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar